RahasiaSehat.net - Sereh atau serai merupakan salah satu jenis tanaman rumput-rumputan. Tanam sereh memiliki ciri berbatang kasar, berumbai dengan daun tengahnya yang tumbuh dengan tandan yang tebal. Sereh dapat tumbuh sekitar 3 meter. Sereh pasti sudah tidak asing lagi bagi kalangan ibu-ibu rumah tangga, karena sereh banyak di gunakan sebagai bumbu masakan di berbagai olahan. sereh juga menghasilkan aroma masam seperti lemon, sehingga dapat menambah cita rasa dalam makanan. Aroma sereh juga tidak disukai oleh serangga, salah satunya nyamuk. Oleh sebab itu sereh biasanya di gunakan sebagai bahan pembuatan obat anti nyamuk maupuk serangga. Dalam sereh terdapat beberapa senyawa seperti geranil butirat, lomonen, eugenol, metiluegenol dan geranial yang sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh kita.
Oleh karena itu pada kesempatan kali ini saya akan berbagi berbagai manfaat sereh bagi kesehatan tubuh kita :
Itulah beberapa manfaat serai bagi kesehatan yang perlu kita ketahui.
Terima Kasih telah membaca Artikel 7 Manfaat Tanaman Sereh Untuk Kesehatan. Perlu Anda ketahui bahwa artikel ini sepenuhnya bukan karya rahasiasehat.net. Kami hanya blogger yang tertarik untuk menulis konten-konten dengan tema kesehatan yang kami kumpulkan informasinya dari berbagai website kesehatan. Mohon maaf jika ada salah-salah dalam penulisan dan pemasangan gambar. Semoga Allah senantiasa membimbing kita ke jalan yang lurus dan diridloinya...
Terima Kasih sudah klik tombol Share di bawah ini. Semoga bermanfaat.
Oleh karena itu pada kesempatan kali ini saya akan berbagi berbagai manfaat sereh bagi kesehatan tubuh kita :
1. Sereh Dapat Meringankan Karam Perut Pada Saat Menstruasi.
Bagi wanita yang sedang mengalami haid biasanya memiliki masalah dengan perutnya. Namun anda bisa mengatasi kram perut yang anda rasakan dengan meminum air rebusan serai, karena hal ini dapat meringankan kram perut anda. Selain itu juga dapat menghilangkan rasa mual yang biasa wanita menstruasi mengalaminya.2. Sereh Dapat Mencegah Kanker.
Kandungan antioksidan yang terkandung di dalam sereh dapat membantu membasmi sel-sel kanker. Dan sereh dapat mematikan sel kanker tampa harus mematikan sel-sel yang baik di dalam tubuh kita. Selain itu sereh juga mengandung citral salah satu zat anti-kanker yang dapat membunuh sel kanker.3. Sereh Dapat Digunakan Untuk Detokfikasi.
Sifat diuretik yang terkandung di dalam sereh akan membuat anda untuk sering buang air kecil. Hal ini terjadi karena terjadinya proses detokfikasi yang dapat membantu membersihkan oragan hati, ginjal, kandung kemih, pankreas dan dapat meningkatkan sirkulasi darah.4. Sereh Dapat Menurunkan Tekanan Darah Tinggi.
Sereh mengandung potasium yang tinggi yang berfungsi untuk mendorong diuresis. Sehingga dapat membantu untuk menurunkan dan mengatur tekanan darah dan merangsang sirkulasi darah.5. Sereh Dapat Bermanfaat Bagi Sistem Saraf.
Sereh mengandung fosfor, magnesium dan folat yang merupakan nutrisi yang diperlukan untuk perkembangan fungsi sistem saraf. hal ini dapat membantu meningkatkan konsentrasi, memori dan kemampuan otak untuk memproses informasi. Selain itu minyak esensial yang terkandung di dalam sereh juga dapat memberikan efek menghangatkan, melemaskan otot dan dapat meredakan kejang-kejang.6. Sereh Dapat Menjaga Gangguan Pencernaan.
Siaf anti-mikroba yang ada pada sereh dapat berfungsi mengatur usus dan motilitas. Hal ini dapat membunuh bakteri jahat dan parasit dan dapat mengembangkan bakteri baik pada usus. Sehingga anda dapt terhindar dari masalah gangguan pada perut seperti diare, sembelit, perut kembung, kejang perut, kram dan juga muntah.7. Sereh Dapat Mengatasi Insomnia.
Sulit tidur atau insomnia dapat terjadi karena ketidak seimbangan zat kimia di dalam tubuh ataupun adanya gangguan saraf. Dengan anda menkonsumsi teh sereh dapat menenangkan otot dan saraf, sehingga tidur anda menjadi nyenyak dan berkualitas.Itulah beberapa manfaat serai bagi kesehatan yang perlu kita ketahui.
Terima Kasih telah membaca Artikel 7 Manfaat Tanaman Sereh Untuk Kesehatan. Perlu Anda ketahui bahwa artikel ini sepenuhnya bukan karya rahasiasehat.net. Kami hanya blogger yang tertarik untuk menulis konten-konten dengan tema kesehatan yang kami kumpulkan informasinya dari berbagai website kesehatan. Mohon maaf jika ada salah-salah dalam penulisan dan pemasangan gambar. Semoga Allah senantiasa membimbing kita ke jalan yang lurus dan diridloinya...
Terima Kasih sudah klik tombol Share di bawah ini. Semoga bermanfaat.
This post have 0 komentar
EmoticonEmoticon