RahasiaSehat.net - Diabetes merupakan sebuah penyakit dimana tubuh sudah tidak dapat lagi menghasilkan insulin (hormon pengatur gula darah) atau bisa juga terjadi ketika insulin yang dihasilkan tidak mencukupi atau tidak bekerja dengan baik, sehingga mengakibatkan kadar gula meningkat.
Gejala yang sering muncul diantaranya, seperti : sering kencing, berat badan menurun, luka lama disembuhkan, haus dan banyak minum, sering lapar dan banyak makan, nyeri pada bagian tangan dan kaki, badan terasa lemah, mudah mengantuk, mudah terjadi infeksi pada kulit (gatal-gatal), saluran kencing, dan gusi.
Ilustrasi Penyakit Diabetes |
Diabetes menjadi salah satu penyakit yang mematikan. Bahkan penderitanya diharuskan untuk terus-menerus berobat seumur hidupnya. Yang lebih menakutkan adalah diabetes bisa diturunkan. Artinya jika kita memiliki riwayat keluarga yang terkena diabetes, maka kita ada resiko terkena juga. Maka dibutuhkan Cara Mengatasi diabetes yang tepat.
Pertama, yang harus dilakukan adalah menjaga pola hidup mulai dari pola makan, tidur, sampai pola kerja. Semuanya harus seimbang dan diet makanan adalah hal yang harus dijalankan. Cara mengobati Diabetes yang dianjurkan cukup beragam. Mulai dari cara medis sampai alternatif. Pilihan tergantung pada penderita dan keluarga.
Kedua, teruslah berkonsultasi dengan dokter. Mengonsumsi obat-obatan berbahan dasar kimiawi jika dilakukan dalam jangka waktu yang panjang maka bisa menyebabkan beberapa efek samping kesehatan lainnya. Maka, imbangilah konsumsi obat-obatan tersebut dengan memperbanyak konsumsi makanan sehat.
Ketiga, jalankan pengobatan dirumah dengan konsisten. Pengobatan Diabetes bisa dilakukan di rumah. Yaitu dengan rajin mengonsumsi jus kulit manggis. Kulit manggis diketahui mengandung anti-oksidan tinggi yang mampu melawan berbagai penyakit termasuk diabetes. Maka bisa konsumsi jus ini secara rutin untuk bisa membantu mengontrol kadar gula darah.
Keempat, hindari makanan yang tinggi gula seperti yang ada pada berbagai macam cemilan. Terkadang penderita diabetes melampiaskan rasa laparnya dengan mengonsumsi banyak cemilan. Padahal cemilan sendiri kurang sehat bagi manusia misalnya keripik kentang, kue-kue, dan lainnya. Jika rasa ingin cemilan tidak bisa dihindari, sebaiknya ganti cemilan dengan buah-buahan yang jauh lebih sehat.
Kelima, bisa mengonsumsi obat diabetes herbal yang ada disekitar kita. Contohnya adalah daun sirsak yang berkhasiat untuk mengontrol kadar gula darah, merelaksasikan otot-otot, serta melancarkan pencernaan. Daun sirsak bisa kita temukan dimanapun karena sirsak merupakan salah satu buah lokal yang cukup populer.
Agar lebih praktis dan dosisnya sudah disesuaikan, Herbal yang Kami sarankan untuk pengobatan Diabetes, diantaranya yaitu:
- Diabextrac 3 x 2 kapsul / hari
- Deep Squa 2 x 2 kapsul / hari
- Gamat Kapsul 2 x 2 kapsul / hari
Herbal tersebut dapat Anda dapatkandi sini (klik!) atau bisa langsung memesan kepada kami melalui 0856 0666 3102
Itulah informasi tentang cara mengatasi dan mengobati diabetes dengan beberapa pilihan obat herbal.
This post have 0 komentar
EmoticonEmoticon